Polisi Peduli Sesama, Kapolsek Cipondoh Salurkan Bantunan Kepada 40 Anak Yatim Piatu - BHAYANGKARA MERDEKA

Breaking

Home Top Ad

IMG_20211217_200257

Post Top Ad

IMG_20211217_200257

Kamis, 22 Oktober 2020

Polisi Peduli Sesama, Kapolsek Cipondoh Salurkan Bantunan Kepada 40 Anak Yatim Piatu


KOTA TANGERANG.Bhayangkaramerdeka.co.id - Melalui program Polisi Peduli Masyarakat, Kapolres Metro Tangerang Kota melalui Kapolsek Cipondoh memberikan santuan kepada anak yatim/ piatu.


Kapolsek Cipondoh AKP MAULANA MUKAROM SE.SIK., melalui Kanit Binmas Polsek Cipondoh  IPDA AMIR MAHMUD didampingi Bhabinkamtibmas AIPTU SUHANDI menyalurkan bantuan Santunan anak Yatim Piatu dari Kapolres Metro Tangerang Kota KOMBES POL SUGENG HARIYANTO S.IK M Hum. Santunan disalurkan kepada 40 anak yatim piatu yang dilaksanakan di Mushola MIFTAHUL JANAH Rt 03/01 Kel. Kenanga, Kec Cipondoh, Kota Tangerang. Kamis (22/10/2020) pukul 15.00 WIB.


Kegiatan sosial dengan memberikan santunan ini merupakan wujud kepedulian Kapolres Metro Tangerang Kota kepada masyarakat yang kurang mampu dan sudah menjadi Program rutin dengan harapan kegiatan tersebut dapat meringankan beban anak yatim/piatu yang ada diwilayah hukum Polsek Cipondoh.


Kapolsek Cipondoh AKP MAULANA MUKAROM, SE.S.IK melalui Kanit Binmas mengatakan, “Kegiatan ini merupakan Program rutin dari Kapolres Metro Tangerang Kota terhadap masyarakat yang kurang mampu dan anak yatim yang ada diwilayah hukum Polsek Cipondoh sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat yang memerlukan bantuan sehingga beban hidup mereka dapat berkurang.” Ungkapnya.



Salah seorang Tokoh selalu Pengurus Mushola MIFTAHUL JANAH Rt 03/01 Kel. Kenanga, mengapresiasi Program sosial dari Polsek Semboro, “Kami  mengapresiasi dan berterima kasih atas terlaksananya program sosial dari Bapak Kapolres Metro Tangerang Kota, program ini sangat membantu warga, kami harap bantuan ini dilaksanakan secara berkelanjutan". Ucapnya.


Berdasarkan pemantauan pembagian santunan tetap menerapkan protokol kesehatan covid-19, selama berlangsungnya santunan situasi dalam Keadaan aman dan Kondusif.


(Khoer_Azis)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

IMG_20211217_200257

Pages